KELUH KESAH..
Semenjak kenal kamu saya tak lagi kenal liburan
Semenjak kenal kamu saya tak lagi bisa jalan-jalan
Semenjak kenal kamu saya tak lagi bisa tidur seharian
Semenjak kenal kamu saya tak lagi bisa ngontrol pengeluaran
tapi..
semenjak kenal kamu saya tak lagi minim pengetahuan
semenjak kenal kamu saya punya banyak kenangan
semenjak kenal kamu kegiatan saya tak lagi karuan
semenjak kenal kamu hidup saya menjadi terarahkan
semenjak kenal kamu saya lebih mengenal persudaraan
karena kamu adalah KESATUANku
karena kamu slalu berAKSI
karena kamu seorang MAHASISWA
karena kamu cerminan MUSLIM masa kini
karena kamu ‘kan mengisi INDONESIA dengan karyamu
karena kamu adalah KAMMI
(Afwan kalo maksa)^_^
Tapi karena kamu saya jadi tau
bahwa..
Jalan ini penuh tantangan
Da’wah ini butuh pengorbanan
Kesempatan ini jangan disia-siakan
karena...
Nyawa ini takkan selamanya dibadan..
KRITIK BUAT KAMMI (kita)
Kisah diatas menggambarkan pandangan saya ke-KAMMI, terkesan sempurna sih..tapi jangan salah, karena kammi terdiri dari kumpulan2 manusia biasa maka kammi pun tak sesempurna itu.. beragam orang saya jumpa dikammi, beragam kepala, beragam ide, beragam karakter, beragam sifat, dll. Ada yang (afwan) egois, ada yang (sekali lagi afwan) slalu membanggakan golongan/lingkungan, ada yang (lagi-lagi afwan) menyepelekan yang tak sepele, dan masih banyak lagi afwan-afwan lainnya. ^_^
“ya Allah berilah saya saudara yang kekuranganku dapat menjadi kelebihannya dan kekurangannya dapat menjadi kelebihanku”.. yuk sama2 berdo’a agar kammi menuju kesempurnaan, karena kammi adalah persatuan bukan perseorangan.. jadi inget kata Yulikuspartono, S.Kom dalam bukunya yang berjudul Pengantar Logika dan Algoritma : “jangan menunggu sempurna untuk memulai, tapi mulailah untuk menuju kesempurnaan”.. yaps...stuju sekali, karena kalo kita menunggu sempurna untuk memulai maka kita tak akan pernah mulai karena kodratnya manusia takkan pernah jadi sempurna. Makanya, mulailah dari sekarang untuk mendekati kesempurnaan.
Dan tau ga sih, walaupun kammi organisasi muslim tapi ternyata kammi punya kata2 petuah lo.. masih ingatkah antum/na semua dengan kata2 : “dikondisikan” atau “gampang” ?? ini yang dimaksud dengan menyepelekan yang tak sepele.^_^
Mungkin bisa jadi kritikan buat kita semua. .
Layaknya sebuah event organizer kammi slalu dan sering mengadakan acara2 yang “membangun”, tapi..kebiasaannya persiapannya sering mendadak, justru terkesan ga siap, tapi subhannallah-nya justru sukses dari persiapan yang tak siap itu. Sayangnya itu menjadi pegangan yang (sepertinya) slalu dipegang teguh oleh para kader, “ah..acara kemaren aja sukses dari persiapan yang minim” (khawatir sekali kalo kader berfikir seperti itu) karena suatu saat bisa jadi Allah justru memberikan kegagalan akibat dampak dari persiapan yang tak siap itu (na’uzubillahmindzalik sih..)
smoga bisa jadi kritikan buat kita semua...
KRITIKKAN BUAT PARA KADER
Ibarat sekolah, kammi terdiri dari beberapa tingkatan kelas, I,II,III, .... ,XII, yang masing2 kader masuk dalam tingkat kelas yang berbeda tapi tetap dalam satu lingkungan sekolah. yang saling mengingatkan untuk menjaga nama baik sekolah, yang saling menasehati untuk meningkatkan mutu sekolah, yang saling membantu untuk menambah prestasi sekolah. Tapi tetap, pada dasarnya semua masih dalam tingkat pembelajaran..
Jadi,
kalo butuh dikritik. Semua butuh...
Kalo butuh diberi masukkan. Semua butuh...
Makanya,
Ga bisa jawab pertanyaan yang satu ini..
Soalnya,
Ga afal semua kader..^_^
“kammi sadari jalan ini kan penuh onak dan duri, aral menghadang dan kezaliman yang akan kammi hadapi.. kammi relakan jua serahkan dengan tekad dihati, darah ini, jasad ini, kan penuh ridho ilahi..”
Keep hamasah..!!
Selasa, 24 Februari 2009
Senin, 16 Februari 2009
AADC [ada Allah dalam cinta]
jika cinta adalah memberi, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku lebih sering menuntut apa yang harus kuterima.
jika cint adalah mengerti, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku ingin orang-orang mengerti aku, bukan aku yang mengert mereka.
jika cinta adalah melindungi, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku lebih sering membuka aib saudaraku daripada menutupinya.
jika cinta adalah menyayangi, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku lebih sayang kepada diriku bukan pada yang lain.
lalu,ada apa denganku? ada apa dengan kamu? ada apa dengan cinta?
ini bukan sinetron menyedihkan yang mengobral cinta, kenapa kita terlalu egois untuk menyatakan cinta?
cinta bukanlah kata-kata manis yang mengubar syahwat, bukan jutaan hadiah untuk menarik perhatian
atau wajah manis penuh kepura-puraan
cint aterlalu suci untukdinodai nafsu-nafsu manusia
mengapa para pencinta hanya mempersembahkan cintanya hanya untuk satu orang saja?
padahal begitu banyak cinta yang harus dibagi.
mengapa mengaku sebagai pecinta?
padahal dibelahan bumi lainnya saudaranya tengah menjerit kelaparan... ketakutan... sementara yang lain sibuk mengagungkan secuil cinta dengan perayaan-perayaan, dengan kemewahan dunia, dengan bertaburan pesta
sungguh..cinta telah kehilangan maknanya,
apakah kau seorang pecinta sejati?
karena hanya cinta kepada sang Pencinta sajalah yang kan mengantarakan kita pada cinta yang sesungguhnya
saudaraku..janganlah kau sia-siakan cinta dari Sang Maha Pencinta.
marilah kit abagikan cinta kita yang selama ini kita enggan untuk diungkapkan.
cintailah apa yang terdapat di bumi, niscaya yang di langit kan mencintaimu..
with love coz Allah...
~buletin kahfi
karena aku lebih sering menuntut apa yang harus kuterima.
jika cint adalah mengerti, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku ingin orang-orang mengerti aku, bukan aku yang mengert mereka.
jika cinta adalah melindungi, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku lebih sering membuka aib saudaraku daripada menutupinya.
jika cinta adalah menyayangi, berarti aku bukanlah seorang pecinta.
karena aku lebih sayang kepada diriku bukan pada yang lain.
lalu,ada apa denganku? ada apa dengan kamu? ada apa dengan cinta?
ini bukan sinetron menyedihkan yang mengobral cinta, kenapa kita terlalu egois untuk menyatakan cinta?
cinta bukanlah kata-kata manis yang mengubar syahwat, bukan jutaan hadiah untuk menarik perhatian
atau wajah manis penuh kepura-puraan
cint aterlalu suci untukdinodai nafsu-nafsu manusia
mengapa para pencinta hanya mempersembahkan cintanya hanya untuk satu orang saja?
padahal begitu banyak cinta yang harus dibagi.
mengapa mengaku sebagai pecinta?
padahal dibelahan bumi lainnya saudaranya tengah menjerit kelaparan... ketakutan... sementara yang lain sibuk mengagungkan secuil cinta dengan perayaan-perayaan, dengan kemewahan dunia, dengan bertaburan pesta
sungguh..cinta telah kehilangan maknanya,
apakah kau seorang pecinta sejati?
karena hanya cinta kepada sang Pencinta sajalah yang kan mengantarakan kita pada cinta yang sesungguhnya
saudaraku..janganlah kau sia-siakan cinta dari Sang Maha Pencinta.
marilah kit abagikan cinta kita yang selama ini kita enggan untuk diungkapkan.
cintailah apa yang terdapat di bumi, niscaya yang di langit kan mencintaimu..
with love coz Allah...
~buletin kahfi
Langganan:
Postingan (Atom)